Wakaf produktif

Wakaf produktif
Wakaf berupa usaha yang sudah berjalan stabil dan baik dalam pengelolaanya seperti laporan keuangan ataupun manajemen SDM nya

Dalam Sejarah, wakaf memiliki peranan penting dalam menopang kehidupan masyarakat. Sebagian besar fasilitas umum yang memberikan maslahat bagi umat dibiayai dari wakaf produktif. “Wakaf produktif itu dikonsep sedemikian rupa luar biasanya untuk menghidupkan peradaban. Rata-rata konsep yang diterapkan pada wakaf zaman itu sama, setiap ada pembangunan wakaf untuk kesehatan, pendidikan, bahkan tempat beribadah, pasti dibuat juga wakaf produktifnya.

Ruang Amal adalah Platform galang amal online yg di buat untuk memudahkan donatur dalam melihat semua peluang amal dan dan melakukan transaksi secara online. Platform ini di buat untuk Internal KAF Gedebage

©2023 Bilistiwa Gedebage. All rights reserved.